Batalyon Infantri 900 Raider/SBW menyiapkan prajurit terbaiknya untuk tampil dalam Kejurnas Yongmodo memperebutkan Piala Kepala Staf TNI-AD yang direncanakan akan berlangsung di Denpasar dengan melakukan Demontrasi di Lapangan Mako Yonif 900 Raider. (022)
Discussion about this post